Renderan terbaru dari Honda Supra X 150 by spyshot

image



Hallo kawan.. Ketemu lagi.. Jagad per-blog-an tanah air sedang hot nya mengulas spyshot Honda Supra X 150. Langsung kontak mas Joe punggawa Motoblast, eh ternyata sudah selesai merender bentuk Honda Supra X 150 ini berdasarkan penampakan spyshot diatas. Bagaimanakah bentuk renderannya?




image



Yup. Seperti itulah bentuk renderannya. Terlihat desain yang meruncing dan hampir mirip dengan Yamaha MX King 150 karena tujuan dibuatnya motor ini adalah untuk menantang eksistensi dari bebek super Yamaha tersebut. Kita tunggu hasil renderan mas Joe berikutnya.. Semoga berguna..

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama